Cara menampilkan kode Html dalam postingan

Tulisan Cara menampilkan kode Html dalam postingan saya tulis untuk menjawab pertanyaan dari sahabat tips blogger. Para blogger yang ingin memberikan tutorial blogger biasanya sangat membutuhkan tips ini.

contohnya :
<a href="http://demonyadvertising.co.cc">Tips blogger</a>

Bagaimana caranya?...

Ada tips atau trik biasa yang menurut saya ribet juga, yaitu dengan mengganti beberapa kode. Tapi disini saya tidak akan memberikan tips yang sulit. Cara yang sangat mudahnya adalah...
1. Siapkan kode html yang kamu ingin tampilkan. Lalu parse,klik disini...
2. Kemudian masukkan kode tadi ke kotak yang sudah tersedia, dan klik parse.
Kamu akan melihat kode yang telah diparse dan siap untuk ditampilkan dalam postingan, tapi kamu harus memperhalus kode itu terlebih dahulu.

Contohnya :
-Kode yang belum dihaluskan akan tampil kasar seperti ini
<a href="http://demonyadvertising.co.cc">Tips blogger</a>
-Untuk memperhalus code tersebut caranya cukup mudah, sisipkan kode yang berwarna merah antara kode yang telah diparse.
blogger</a>
Contohnya :
<code>kode yang telah diparse disini</code>
Hasilnya
<a href="http://demonyadvertising.co.cc">Tips blogger</a>
3. Selesai...

Cukup mudah bukan?...selamat mencoba...
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Cara menampilkan kode Html dalam postingan"

Post a Comment

Terima kasih telah menulis komentar anda...^-^

Note: Only a member of this blog may post a comment.